· Meskipun saat ini Indonesia sudah berkembang semakin pesat masih banyak wilayah-wilayah Indonesia yang tidak diketahui banyak orang. Termasuk orang-orang yang berada didalam suku pedalaman. Salah satunya terdapat di pedalaman Aceh, yaitu Manusia Kerdil Suku Mante. Walaupun hingga saat ini belum diketahui dengan betul tentang keberadaanya.
· Suku Aceh Suku bangsa yang berada paling ujung Sumatera ini mayoritas beragama Islam. Leluhur dari suku bangsa Aceh berasal dari Kamboja, Arab,dan India. Tidak hanya itu, sebagian dari suku bangsa Aceh juga berasal dari bangsa Portugis. Suku Batak Suku ...
· 5. Suku Batak – suku-suku di pulau Sumatera yang terkenal dengan marganya. Suku Batak berasal dari provinsi Sumatera Utara. Jenis suku Batak pun beragam, diantaranya ada Batak Karo, Batak Toba, Batak Simalungun, Batak Mandailing dan masih banyak lagi. Mayoritas dari suku …
Suku ini tersebar di beberapa daerah di Aceh Tenggara, yaitu Babussalam, Bambel, Lawe Alas, Badar da Lawe Sigala-gala. Wilayah pemukiman mereka ini disebut juga Tanah Alas atau Lembah Alas. Masyarakat Alas di masa sekarang umumnya menganut Agama Islam. Bahasa Alas termasuk ke dalam rumpun bahasa Austronesia yang terbagi lagi ke dalam beberapa ...
Suku Alas. Suku Alas merupakan salah satu suku yang berada di "Tanah Alas" atau yang lebih tepatnya Kabupaten Aceh Tenggara, Provinsi Aceh . Kata "alas" dalam bahasa Alas berarti "tikar". Arti kata tersebut berkaitan dengan keadaan daerah itu yang membentang datar seperti tikar di sela-sela Bukit Barisan.
Suku Aceh adalah masyarakat asli yang mendiami wilayah pesisir di provinsi Aceh serta sebagian wilayah pedalaman Aceh. Kelompok masyarakat ini menamakan diri mereka sebagai Ureuëng Acèh. Selain itu, etnis Aceh juga memiliki beberapa nama lain, yakni Atse, A-tse, Achin, Asji, Akhir, Lambri, dan Lam Muri. Populasi orang Aceh saat ini berjumlah ...
· Rumoh Aceh atau Rumah Aceh merupakan rumah adat masyarakat Aceh. Dikutip dari buku Rumah Adat di Indonesia (2010) karya D.C Tyas, Rumoh Aceh berbentuk panggung. Pada umumnya Rumoh Aceh memiliki ketinggian sekitar 2,5 hingga 3 meter. Baca juga: Daftar Suku Bangsa di Indonesia.
· 3 ku Aneuk Jamee Nama suku di Aceh berikutnya ada suku Aneuk Jamee, mereka tersebar pada pesisir barat-selatan Aceh. Mereka rata-rata merupakan keturunan dari perantau Minangkabau yang bermigrasi ke Aceh dan kini sudah terakulturasi dengan 4.
· Suku Gayo. Suku Gayo, merupakan salah satu suku bangsa yang mendiami dataran tinggi Gayo di Provinsi Aceh bagian tengah. Berdasarkan sensus 2010 jumlah suku Gayo yang mendiami provinsi Aceh mencapai 336.856 jiwa. Wilayah tradisional suku Gayo meliputi kabupaten Kabupaten Aceh Tengah, Kabupaten Bener Meriah dan Kabupaten Gayo Lues.
Dimana suku mante, suku asing dipedalaman aceh. Indonesia mempunyai banyak kelompok etnis yang beragam, dari Sabang hingga Merauke. Terutama di provinsi paling utara, khususnya Nangroe Aceh Darussalam. Tidak hanya ada suku-suku populer, tetapi ada beberapa suku di Aceh yang tidak dikenal. Salah satu suku di Aceh yang sedang hangat dibicarakan ...
Suku Alas merupakan salah satu suku yang bermukim di Kabupaten Aceh Tenggara, Provinsi Aceh (yang juga lazim disebut Tanah Alas). Kata "alas" dalam bahasa Alas berarti "tikar". Hal ini ada kaitannya dengan keadaan daerah itu yang membentang datar seperti tikar di sela-sela Bukit Barisan.
· Di provinsi Aceh juga terdapat 12 jenis suku yang menempatinya. Ke 12 suku tersebut adalah; 1. Suku Aceh. Suku ini mendiami ujung utara Sumatra dan menganut agama Islam. Mereka menggunakan bahasa Aceh yang masih berkerabat dengan bahasa Mon Khmer (wilayah Champa). Bahasa Aceh merupakan bagian dari bahasa Melayu-Polynesia barat, cabang dari ...
· 13 Suku Bangsa Aceh dan Bahasa Daerahnya. Jakarta - Suku bangsa menjadi salah satu kekayaan dan keanekaragaman yang dimiliki Indonesia. Menurut indonesia.go.id, Indonesia memiliki 1.340 suku bangsa berdasarkan sensus BPS tahun 2010, termasuk di dalamnya suku bangsa Aceh. Suku bangsa di Aceh terbentuk dari berbagai suku, kaum, dan bangsa.
Hal ini mungkin terjadi karena nenek moyang mereka yang pernah bertugas di wilayah itu, ketika berada di bawah protektorat kerajaan Aceh tempo dulu, berassimilasi dengan penduduk di sana. Berdasarkan uraian di atas jelaslah bahwa penduduk Aceh merupakan keturunan dari berbagai suku, kaum, dan bangsa.
· Suku yang ada di Aceh. Suku Aceh adalah nama sebuah suku yang mendiami ujung utara Sumatra. Mereka beragama Islam. Bahasa yang dipertuturkan oleh mereka adalah bahasa Aceh yang masih berkerabat dengan bahasa Mon Khmer (wilayah Champa). Bahasa Aceh merupakan bagian dari bahasa Melayu-Polynesia barat, cabang dari keluarga bahasa Austronesia.
· Kluet Raya News - Di aceh terdapat begitu banyak suku, berikut 10 suku yang ada di provinsi aceh : 1. Suku Aceh. Suku Aceh tersebar hampir di seluruh wilayah aceh mulai Kota Sabang, Kota Banda Aceh, Aceh Besar, Pidie, Bireun, Aceh Utara, Aceh Timur, Aceh Jaya, Aceh barat, dan sebagian Aceh tamiang, Aceh Barat Daya, Nagan Raya dan Aceh Selatan.
Suku asli yang berasal dari Sumatera Utara ialah suku Batak, meskipun demikian ada juga suku yang yang berada di pulau Nias, yang dikenal dengan suku Nias. kedua suku tersebut merupakan suku asli Sumatera Utara. meskipun demikian, Sumatera Utara juga terdapat beberapa suku lain karan perpindahan penduduk seperti Melayu, Tionghoa, Jawa, dan lain ...
· Suku - Suku Di Dalam Nanggroe Aceh, Suku Aceh, ialah suatu suku bangsa yang berada di sangat ujung unsur utara pulau Sumatra, tepatnya di provinsi Aceh. Populasi suku Aceh pada tahun 2013 diduga lebih dari 4,5 juta orang yang tersebar di 23 Kabupaten/Kota, 285 Kecamatan dan 6.756 gampong (desa) di semua Aceh.
Suku Manggarai bukan suku asli Pulau Flores tetapi merupakan suku pendatang dari Bima dan Sumbawa yang telah berasimilasi secara alamiah dengan masyarakat sekitar. Suku ini bisa ditemukan di beberapa Kabupaten besar di Flores seperti berada di Kabupaten Manggarai, Manggarai Barat dan Manggarai Timur.
· 1. Suku di Sumatera yang berada di Aceh 1. Suku Aceh (Sejarah dan Kebudayaan suku Aceh) 2. Suku Alas 3. Suku Devayan 4. Suku Gayo 5. Suku Haloban 6. Suku Kluet 7. Suku Lekon 8. Suku Pakpak 9. Suku Sigulai 10. Suku Singkil 11. Suku Tamiang 12.
· Di Aceh terdapat 13 suku dan masing-masing suku memiliki adat, bahasa tersendiri yang berbeda-beda yaitu ; bahasa Aceh, Gayo, Aneuk Jamee, Singkil, Alas, Tamiang, Kluet, Devayan, Sigulai, Pakpak, Haloban, Lekon, dan Nias. Perlu digaris bawahi bahwa semua bahasa daerah Aceh adalah bahasa Aceh. Bahasa daerah Aceh adalah sekumpulan bahasa daerah ...